Quest ini sangat mudah, kalian cukup berbicara pada Jeremy dan memberikan 1.000.000 zeny. Mari kita lihat suasana player-player yang sedang sibuk menyumbang untuk Jeremy
Related: Ragnarok - Cara Manual Patch?
Tapi hati-hati ya, Jeremy kadang sulit ditemui, dia bersembunyi entah dimana! Tapi gak lama koq, bisa ditunggu, hehehe. Ini penampakan Jeremy di tengah kerumunan player.
Related: Ragnarok - Magic Card Album eBook
Bagi player server fun n chat, usahakan aktifkan fotur no message dengan cara /nm saat mengikuti quest ini. Ada tukang bug usil yang tadi sibuk bikin kacau di sana. Bikin sebal aja =(
Related: Gagal Patch Ragnarok via Indosat IM3
Nah... Kitty sudah menyumbangkan 30jt zeny untuk Jeremy, lalu semua hadiah natalnya dibuka dan.....
Gak dapat Woolf Scarf ataupun Tidal Shoes, hehehe, tapi no problem karena tadi bisa chatting dan bertemu teman baru ^^ Apakah kalian tertarik ikut quest ini? Kalau iya, jangan tamak dan berharaplah untuk mendapatkan hadiah yang menarik. Selamat Natal ^^
Posting Komentar